HARGA : RM 350.00
KENWOOD SW-700 SUPER WOOFER SYSTEM merupakan subwoofer yang mempunyai kelebihan dari pada subwoofer lain. Dimana subwoofer lain hanya dapat mencapai tinggkat respon sampai 150 Hz akan tetapi KENWOOD SW-700 SUPER WOOFER SYSTEM dapat mencapai tingkat respon 250 Hz
KENWOOD SW-700 SUPER WOOFER SYSTEM menggunakan single woofer 8 inch yang diselubungi labirin seperti “bekicot”. Sekilas melihat mirip keong memang. KENWOOD SW-700 SUPER WOOFER SYSTEM dirancang dengan amplifier internal guna menambah bass pada tingkat frekwensi rendah. Seperti speaker komputer dan berbagai macam speaker aktif lain nya, KENWOOD SW-700 SUPER WOOFER SYSTEM dirancang dengan design ramping sehingga bisa diletakkan pada tempat yang sempit. KENWOOD SW-700 SUPER WOOFER SYSTEM juga memiliki bass boost dan generator subsonic.
0 comments:
Catat Ulasan